JAKMAS- Seorang pedangdut cantik dan bersuara emas dengan perawakan tinggi dan berambut pirang dari kota pahlawan Surabaya yang lebih di kenal dengan panggilan Viona Novela siap ramaikan permusikan dangdut Indonesia.
Dia (Viona Novela) terlahir dengan nama Alviona Roseli Riska Husenanda ,pada tanggal 28 Agustus 2000 di kota Surabaya ,saat ini genap berusia dua puluh empat(24) tahun,ia pernah bernyanyi di beberapa wilayah di Jawa timur.
Mulai di Surabaya sendiri ,Sidoarjo,Madiun,Nganjuk,Mojokerto,Ponorogo,Gresik hingga Ponorogo dan beberapa wilayah lain,beberapa orkes Melayu pun pernah ia singgahi ,diantaranya Om Monata,New Kendedes ,Palapa dan beberapa orkes yang lain.
Melalui pesan whatsap "Novela Menyampaikan"aku mulai meniti karir dari usia empat belas (14) tahun mas ,namun kurang konsen karna terkendala belajar saat itu mas ,ketika usiaku beranjak delapan belas tahun (18) aku fokuskan di dunia menyanyi ini mas "ungkapnya".
"Masih dengan Novela"dan alhamdulilah sampai detik ini aku juga masih banyak job ,mulai hajatan hingga acara acara yang lain mas ,harapanku ke depan aku terus kembangkan karir,sukur sukur ada produser yang mau kontrak di YouTube Chanel mas hehe "pungkasnya ".
Memang masuk akal jika saat ini Novela di banjiri job,di samping sudah lama berkiprah di dunia dangdut dia berparas cantik dan punya suara yang khas ,untuk mendatangkan pedangdut cantik asal kota pahlawan Surabaya ini bisa menghubungi 082264186226/082332557099.-(Jhon)